Berikut ini Tutorial cara melakukan internet setting di handset berbasis android atau cara melakukan setting pengaturan internet dengan menggunakan kartu AXIS pada ponsel atau smartphon berbasis sistem operasi android semua seri.
1. Pilih 'Menu'
2. Pilih 'Setting'
3. Pastikan 'Mobile Network' dalam kondisi 'ON'
4. Pilih 'Mobile Network'
5. Pilih 'Access Point Name'
6. Buat 'Access Point Name' yang baru
7. Pilih 'New APN'
- Name : axis
- APN : axis
- Username : axis
- Password : 123456
8. Simpan Settingan APN
9. Pastikan APN yang telah di buat di aktifkan
Jika telah melakukan setting APN, maka jangan lupa untuk melakukan test browsing.
Demikianlah tips kali ini yang berjudul Cara Setting Internet Kartu Axis Di Hp Android,semoga tutorial cara melakukan pengaturan internet kartu axis pada handphone yang bersistem operasi android ini bermanfaat buat sobat blogerciketing semua.
Terimakasih.
Temukan cara setting lainnya
0 komentar on Cara Setting Internet Kartu Axis Di Hp Android :
Posting Komentar